Read More, Tombol ini sangat berguna untuk para Blogger yang mempunyai Postingan yang panjang. Sebelumnya Saya sudah pernah Posting v.01-nya, dan kali ini yang v.02-nya. Tips ini juga bermanfaat untuk memperindah Postingan Kalian. Bagaiman Kalian tertarik...? kalau tertarik, silahkan ikuti langkah-langkah di bawah.
[1]. Pertama, pastinya Login dulu ke Blog Kalian.
[2]. Dari Dasbor, cari Rancangan --> Edit HTML.
[3]. Centang Expand Template Widget.
[4]. Kemudian, cari Code </head>.
[5]. Lalu Copy dan Paste-kan Code di bawah ini tepat di BAWAH Code tadi.
<script type='text/javascript'> var thumbnail_mode = "no-float" ; summary_noimg = 430; summary_img = 340; img_thumb_height = 100; img_thumb_width = 120; </script> <script src='http://jmk-js.googlecode.com/files/Read%20More%20JmK.js' type='text/javascript'/>
[6]. Kalau sudah, cari Code <data:post.body/>, atau jika tidak ada, cari Code <p><data:post.body/></p>.
[7]. Kalau sudah ketemu, HAPUS Code tersebut dan ganti dengan Code di bawah.
<b:if cond='data:blog.pageType != "item"'>
<div expr:id='"summary" + data:post.id'><data:post.body/></div>
<script type='text/javascript'>createSummaryAndThumb("summary<data:post.id/>");
</script>
<span class='rmlink' style='float:right;padding-top:20px;'>
<a expr:href='data:post.url'><img align='right' alt='read more' margin='0' border='0' width='80' height='35' src='https://sites.google.com/site/rakasajmk/download-1/download-4/Read%20More%20JmK%205.gif'/></a></span>
</b:if>
<b:if cond='data:blog.pageType == "item"'><data:post.body/></b:if>
KETERANGAN :
* Code yang berwarna Biru, adalah URL Button Read Morenya. Kalian bisa menggantinya dengan URL Button Kalian.
[8]. Terakhir, tinggal di SAVE dan lihat Hasilnya.
Semoga Bermanfaat...!!!
0 komentar:
Posting Komentar